Paket Belajar
Active Communication
Deskripsi
Active Communication
Program ini dirancang khusus untuk kamu, pekerja, mahasiswa, fresh graduate hingga profesional yang ingin meningkatkan kemampuan berbicara dalam bahasa Inggris sehari-hari.
Program ini akan membantu kamu untuk terbiasa dengan konteks berbahasa Inggris dan #Ngebebasin dari belajar rumit.
Kamu gak hanya mempelajari struktur gramatikal, tetapi juga belajar memahami konteks penggunaan bahasa.
Kamu akan belajar tentang:
✅ Menceritakan kegiatan harian
✅ Menjabarkan rencana
✅ Menceritakan pengalaman seru di masa lalu
✅ Frasa umum untuk keseharian lainnya.
Yuk, daftar kursus sekarang!
Sebelum daftar, pilih paket belajarmu dulu yaaa~
Di Golden English, kamu bisa pilih cara belajar sesuai keinginan:
Kelas Offline:
Kelas tatap muka di cabang atau di lokasi lain yang kamu sepakati, buat yang suka belajar langsung.
Kelas Online:
Kelas daring lewat Zoom atau Google Meet, buat yang ga bisa datang langsung ke cabang Golden English.